January 15, 2021
Barcelona Resmi Menunda Pemilihan Presiden Baru
Bola Gila – Barcelona resmi menunda pemilihan presiden baru yang sedianya akan digelar pada akhir bulan ini. Dewan Manajemen Barca dan Pemerintah Generalitat akhirnya sepakat untuk menunda pemilihan presiden baru raksasa Catalan, yang semula dijadwalkan pada 24 Januari 2021. Barca baru saja mengumumkan penundaan itu ke media, bahkan beberapa menit sebelumnya juga dilakukan oleh pemerintah Catalan. Setelah sebelumnya bertemu pada Jumat (15/1) pagi waktu setempat, […]